Pengumuman Hasil UTBK-SBMPTN
Hasil UTBK-SBMPTN dapat dilihat secara serentak pada hari Jumat, 14 Agustus 2020 Pukul 15.00 WIB. Sedangkan Sertifikat Hasil Nilai UTBK dapat diunduh pada hari Sabtu, 15 Agustus 2020 Pukul 15.00 WIB.
Sumber Gambar : ltmpt.ac.id
Adapun LTMPT telah menunjuk beberapa link alternatif yang bisa diakses untuk melihat pengumuman hasil SBMPTN 2020. Link alternatif ini disiapkan untuk mengantisipasi jika link https://pengumuman-sbmptn.ltmpt.ac.id/ sulit diakses karena tingginya traffic saat pengumuman. Berikut ini daftar link yang bisa digunakan untuk melihat pengumuman hasil SBMPTN 2020.
Sumber link : detik.com
Catatan : link di atas bisa digunakan untuk melihat pengumuman SBMPTN 2020 semua peserta bukan hanya peserta yang mendaftar di link yang memuat nama universitas di atas.
selamat kepada siswa siswi yang terpilih menjadi mahasiswa
ReplyDelete