Cover Seri MANTAB Ujian Sekolah SD/MI IPA Paket 1 Tahun Pelajaran 2019/2020 |
Siapa yang tidak bangga kalau mampu meraih nilai yang memuaskan dalam Ujian
Sekolah (US)? Meraih nilai memuaskan dalam Ujian Sekolah menjadi impian semua
peserta ujian. Soal dan Pembahasan Seri
MANTAB (Mudah dAN Tentu Aku Bisa) IPA Paket 1 ini akan membantu mewujudkan
impianmu. Paket soal ini dapat digunakan sebagai persiapan lebih dini untuk
menghadapi Ujian Sekolah jenjang SD/MI
tahun pelajaran 2019/2020. Dengan mudah kalian bisa mengunduhnya melalui laman
di bawah ini dalam bentuk file pdf
yang dapat langsung di-print lalu
dibahas menggunakan Kunci Jawaban dan Pembahasan yang ada di bawah soal. Kalian
pasti bisa!
Pantau dan kunjungi
blog www.warungilmu99.blogspot.com
serta dapatkan update-an soal ujian
dan info terbaru seputar pendidikan lainnya.
“Bersama Memajukan
Pendidikan Indonesia”
Comments
Post a Comment